Hasil Survey Indeks Kepuasan Masyarakat dan Indeks Persepsi Anti Korupsi Imigrasi Sanggau Periode Juli 2024
Halo, Sahabat Mido, dalam rangka menjaring masukan dan penilaian dari masyarakat terhadap pelayanan keimigrasian dan kinerja organisasi, rutin diselenggarakan survey IKM (Indeks Kepuasan Masyarakat) dan IPK (Indeks Persepsi Korupsi) di Kantor Imigrasi Kelas II TPI Sanggau melalui Link/QR code yang diberikan kepada masyarakat pemohon layanan keimigrasian. Hasil survey ini menjadi bahan monitoring dan evaluasi terhadap … Read more